Kamis, 09 Agustus 2012

Benarkah Jokowi Tidak Amanah?

Ketika maju sebagai cagug DKI banyak yang menuding Jokowi tidak bisa menjaga amanah warga Solo yang memberinya mandat memimpin Solo hingga tahun habis masa jabatan sebagai walikota Solo. Begitu juga tudingan yang dialamatkan kepada Alex Nurdin ketika ikut berburu Jakarta 1.
Tudingan itu tentu saja datang dari pihak2 lawan untuk mencari celah titik lemah untu menyerang. Begitulah politik jadi bebicara bukan menurut aturan atau undang2 tetapi menurut situasi dan kondisi supaya ambisi bisa terealisasi.
Nah pertanyaan hal sama juga seharusnya diberikan kepada calon dari anggota DPR. Bukankah juga dia atau mereka tidak amanah yang diberikan oleh konstituen sebagai penyampai aspirasi?
Klo Jokowi terpilih maka kekuasaan akan jatuh kepada wakilnya yang merupakan satu paket pada pilkada. Nah kalo anggota DPR yan terpilih sebagai eksekutif  maka penerus amanah adalah orang lain alias pengganti antar waktu yang notabene konstituen tidak tahu apa dan siapa dia. Ini semua teori berdasar hati nurani dan etika dan tentunya kan lebih baik klo menjadi pertimbangan membenahi demokrasi di Indonesia.
Jangan2 bagi pendukung Jokowi mampunyai jawaban yang lebih bermuatan positif. ‘Jika Jokowi terpilih sebagai DKI 1 maka rakyat Solo akan banggabahwa pilihanya selama ini tidak salah!”

0 komentar:


 
Copyright © 2011. Ilmu Pengetahuan Dunia . All Rights Reserved
Home | Company Info | Contact Us | Privacy policy | Term of use | Widget | Site map
Design by IPD . Published by IPD Templates